Oleh GM. Agung Nugroho
Tahukah anda?
Jika diperhatikan dalam kitab kuno, sering kali dalam
memberikan Pengajaran, para Nabi banyak memakai Dongeng/perumpamaan.
Kenapa dogeng/perumpamaan selalu dipakai untuk menanamkan
nilai/nasehat pd orang lain ?
Karena :
- dengan perumpamaan akan
mengurangi resistensi para siswa.
- dengan mendongeng akan membuat pendengar
tidak merasa disudutkan.
- dengan mendongeng akan membuat pesan yang ingin
disampaikan dapat jelas diterima.
Disini jelas tersirat: Mendongeng dan Sulap merupakan salah satu bentuk Komunikasi yang
efektif.
Kuncinya adalah :
KENALI POLA
- verbal,
- vocal
- dan visualnya.
Karena, menggunakan sulap dan dongeng sangat baik untuk
masuki RAS orang lain untuk sampaikankan maksud/pesan Anda,
Begitu
dahsyatnya media Dongeng dan Sulap sebagai sarana Komunikasi.
Best-regards,
GM. Agung Nugroho
Pin BBM 23B79025
HP 0819.14.89.7899
No comments:
Post a Comment